Mencegah Virus/Malware .walkfree pada Android
Sering Sekali kita terkena virus pada android dan sering kali kita menggunakan anti virus,tetapi terkadang anti virus bisa saja mendisable aplikasi kita secara tidak langsung,dan kali ini saya akan membahas tentang virus/malware yang bernama ".walkfree".
virus ".walkfree" tersebut membuat kontrol download aplikasi android untuk mendownload sendiri nya tanpa kita sadari,virus tersebut akan terus mendownload aplikasi aplikasi yang tidak kita ketahaui tanpa henti henti nya hingga memori internal/eksternal kita penuh karena aplikasi dari virus itu,hal itu dapat menghabiskan paket kuota/data internet kita,dan saya pernah mengalami hal itu,saya mencari cara menghapus virus tersebut di google,tetapi saya tidak mendapatkan jawabannya,dah ketika saya benar benar kesal akan virus itu saya reset data pada android saya,setelah saya sudah mereset android saya memang sudah hilang virus itu,tetapi 3 hari kemudian virus itu muncul lagi sehingga saya tamabah kesal dan ingin mencari cara untuk mencegah virus itu,dan akhir nya saya menemukan cara untuk mencegah virus tersebut,berikut langkah-langkah mencegahnya:
1)Buka File Manager
2)Cari Lokasi folder ".walkfree" tersebut
3)Hapus Folder ".walkfree"
4)Buat File Baru(Ingat File Baru bukan Folder Baru)
5)Beri Nama File Tersebut ".walkfree"
6)Reboot Android
Sekian untuk mengatasi Virus dari ".walkfree" Terimakasih Telah Berkunjung :D
Tidak ada komentar:
Posting Komentar